shiafrica.com

Video: Jurus Perbankan Respon Alarm Ketidakpastian Global

Video: Jurus Perbankan Respon "Alarm" Ketidakpastian Global

Indonesia TV, Indonesia
21 October 2023 15:00

Jakarta, Indonesia - Dunia masih dihadapkan oleh sejumlah tantangan. Perbankan pun perlu membuat strategi bagaimana memitigasi risiko dari ketidakpastian global.

Jasmin Direktur Distribution & Funding PT Bank Tabungan Negara (Persero) (BBTN) atau BTN mengatakan perbankan genjar memfasilitasi nasabah untuk mengembangkan portofolio investasi, mulai dari SBN hingga tabungan khusus. Selain itu, di BTN sendiri Jasmin juga menyebut ada peluang peningkatan penyaluran kredit valas seiring pertumbuhan DPK.

Selengkapnya saksikan diskusi Anneke Wijaya dan Jasmin Direktur Distribution & Funding PT Bank Tabungan Negara (persero) TBK dalam segmen Money Talk di Program Squawk Box Indonesia, Kamis (19/10/2023).



Terkini Lainnya

Tautan Sahabat