shiafrica.com

Video: China Balas Tarif Impor Trump, IHSG Terjerembab di Zona Merah

Market Focus

Video: China Balas Tarif Impor Trump, IHSG Terjerembab di Zona Merah

Indonesia TV, Indonesia
05 February 2025 16:45

Jakarta, Indonesia- Pelemahan Indeks harga saham gabungan berlanjut disepanjang perdagangan Rabu (05/02) dengan koreksi mencapai 0,70% ke level 7.024. Namun di sisi nilai tukar, Rupiah berhasil mempertahankan penguatan di posisi RP16.280 per Dolar AS.

Seperti apa analisa pergerakan pasar keuangan RI saat ini? Selengkapnya simak dialog Shinta Zahara dengan Equity Analyst Indonesia, Susi Setiawati dalam Closing Bell,Indonesia (Rabu, 05/02/2025)



Terkini Lainnya

Tautan Sahabat