shiafrica.com

Pinjol Ilegal Masih Berkeliaran, Hukum Bisa Lindungi Korban?

Video

Pinjol Ilegal Masih Berkeliaran, Hukum Bisa Lindungi Korban?

Indonesia TV, Indonesia
05 January 2023 14:57

Jakarta, Indonesia- Sepanjang tahun 2022, Satgas Waspada Investasi setidaknya telah menutup 80 platform pinjol ilegal yang telah meresahkan dan merugikan masyarakat.

Lalu seperti apa hukum di Indonesia mampu melindungi korban pinjol ilegal? Selengkapnya simak ulasan Shinta Zahara dengan Managing Partners Herzani Law Firm, Andhika P. Herzani dalam Power Lunch,Indonesia (Kamis, 05/01/2023)



Terkini Lainnya

Tautan Sahabat